Mau kubilang rantang, atau kubenam dalam talam, tetap saja kesebut (dia) rendang
Siapa yang tidak suka rendang padang? Walau sebagian masyarakat Jawa berkata rendang padang asli itu berbau jamu karena memang dalam resep bumbunya terdapat beberapa komposisi yang mirip jamu. Seperti adas pulasari, jintan, pala, kapulaga, cengkih.
Tetapi tetap saja aku cinta rendang.
Mau kubilang lantang, atau kubenam dalam diam, tetap saja kesebut (dia) cinta.
Tetapi tetap saja aku cinta rendang.
Mau kubilang lantang, atau kubenam dalam diam, tetap saja kesebut (dia) cinta.